Wejangan Tengah Malam

Dalam berkarya, berjalanlah di “depan uang”, jangan di belakangnya . Terus berkarya, itu membangun portfolio. Percayalah, kalau sudah rejeki kita, dia akan datang. Titiw, kamu itu KEREN sekali.

– Direct Message dari bos di tengah malam, ketika saya meracau mengenai hasil keringat di Twitter. Dan kata KEREN itu memang dicapslock oleh beliau. Terima kasih banyak Pak :) –

you

13 thoughts on “Wejangan Tengah Malam”

  1. emang KEREN bgt Kakak Satu ini.
    aeeee Tulisanya bagus”..Ngena semua deh :)

    (keliatan mksa gak aku ni ngomongnya?) ehe ehe.

  2. aldriana amir

    pagi2 baca wejangan-mu ini jd tambah semangat..
    yuk, kita sama2 terus dan tetap semangat berkarya tiw! ;)

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Pulau Padar Titiw

Titiw

Ngeblog sejak 2005

Female, Double (hamdallah sudah laku), berkacamata minus satu setengah yang dipake kalo mau lihat nomor angkutan umum doang. Virgo abal-abal yang sudah menjadi blogger sejak tahun 2005 yang pengalaman menulisnya diasah lewat situs pertemanan friendster.

Scroll to Top